Penjadwalan dan Panduan Inputan
Last updated
Was this helpful?
Last updated
Was this helpful?
Login menggunakan akun "TAPD Keuangan/Admin Keuangan/BUD"
Pilih Menu "Penganggaran"
Pilih Sub Menu "Jadwal Penganggaran"
Pilih tombol "Tambah"
kolom "Jadwal Periode RPJMD / RPD" diisi dengan pilihan data yang sesuai
kolom "Tahapan" diisi dengan pilihan tahapan akan dibuka
kolom "Sub Tahap" diisi dengan keterangan tahapan yang akan dibuka
kolom "Jadwal Pelaksanaan" diisi dengan waktu mulai dan waktu selesai untuk proses tahapan jadwal yang dibuka
Klik Tombol "Simpan"
*catatan
kolom "Tahapan" dipilih dengan sesuai urutan dari proses penyusunan APBD dan tidak bisa melompati
kolom "Sub Tahap" bisa diisi dengan freetext disesuaikan dengan tahapan yang dibuka
kolom "Jadwal Pelaksaan" Mohon Diperhatikan jadwal selesai tidak mendahului jadwal dimulai dan waktu mulai kurang dari tahapan sebelumnya